3 Games Adroid Terpopuler Di Tahun 2023

3 Games Adroid Terpopuler Di Tahun 2023 – Seiring perkembangan zaman dan maraknya teknologi tentu Anda sudah tahu bahwa saat ini games telah banyak beredar baik itu games online ataupun offline. Games merupakan suatu permainan yang memiliki aturan tersendiri dimana seseorang biasa bermain games hanya untuk hiburan semata ketika lagi memiliki masalah guna untuk mengurangi stres.

Namun selain untuk hiburan banyak orang juga bermain games karena sudah kebiasaan dan menjadikan games sebagai salah satu hobi. Walaupun bermain games dapat mengurangi stres, kami sarankan untuk Anda yang gemar dalam bermain games untuk tidak bermain terlalu berlebihan karean dapat memberikan dampak butuk bagi kesehatan terutama pada mata.

3 Games Adroid Terpopuler Di Tahun 2023 Yang Banyak Dimainkan

Bagi seorang gamers, 3 games atau permainan yang akan kami bagikan berikut ini mungkin sudah tidak asing lagi karena merupakan games Anroid terpopuler yang banyak dimainkan khususnya pada kalangan anak muda. Untuk itu langsung saja sebagai berikut :

1. Mobile Legends (ML )

Games atau permainan Android terpopuler pertama yang sudah banyak dimainkan oleh para pecinta games (Gamers) yaitu Mobile Legends, Games ini merupakan sebuah permainan Android Online yang sering dimainkan di Smartphone atau Handphone (HP) khususnya Android maupun iOS.

Hal yang membuktikan games Mobile Legends ini bisa begitu populer karena jika dilihat dari PlayStor, permainan ini merupakan salah satu yang banyak dikunjungi. Selain kita bisa lihat dari jumlah pengunjung di PlayStor, kita juga bisa melihat dari sisi lain yaitu karena permainan ini sudah dipertandingkan hingga ke berbagai negara.

2. Games PUBG

Selain ML games online Android terpopuler berikutnya yaitu PUBG. Mengapa games ini juga bisa menjadi salah satu permainan terpopuler? yah karena tidak hanya ML saja yang dipertandingkan hingga ke berbagai negara namun PUBG juga demikian. Hal yang membuat games ini dimainkan banyak orang juga karena merupakan permainan menarik yang dapat memberikan sensasi bermain paling seru dengan menguji adrenalin pemain.

3. Hinggs Domino Island (HDI)

Higgs Domino Island juga menjadi salah satu permainan terpopuler dan terbaik saat ini, karena jenis permainan ini tidaklah sulit sehingga bisa dimainkan oleh berbagai kalangan baik itu anak muda maupun orang dewasa sekalipun.

HDI atau Higgs Domino Island sebenarnya merupakan Aplikasi (App) yang menyediakan berbagai macam permainan menarik seperti poker, domino, dan lain sebagainya. Namun seiring dilakukannya Update HDI sekarang menghadirkan berbagai macam permainan slot menarik yang menjadi alasan utama Aplikasi ini dikenal sebagai sebuah permainan slot.3 Macam Games Adroid Terpopuler Di Tahun 2023

Sebagai pelengkap, itulah 3  Games Adroid Terpopuler yang bisa kami bagikan untuk Anda selaku pembaca, semoga ulasan singkat ini bisa bermanfaat.